Ini yang Harus di Ketahui Tentang Wudhu

Wudhu adalah salah satu syarat sah shalat yang harus dilakukan dengan benar. Namun selain Wudhu juga bisa dilakukan tayamun jika tidak ada air. Untuk berWudhu juga mempunyai tata cara yang tertib tidak boleh melangkahi akhir atau tidak teratur cara wudhu nya. Jika terjadi hal tersebut maka tidak akan sah wudhu yang dikerjakan.

Ini yang Harus Anda Ketahui Tentang Wudhu


Nah, buat Anda yang belum mengetahui cara yang benar silakan simak artikel seni art aja untuk mengetahui cara yang harus dilakukan dengan tertib.

Apakah Wudhu itu Wajib?

Jawaban: Tergantung pemakainnya

Misalnya: anda akan menunaikan Shalat wudhu tersebut menjadi Wajib, tetapi jika anda wudhu dan melakukan aktifitas sehari - hari maka wudhunya sunnat.

Hukum Asal wudhu adalah Sunnat 

Kenapa begitu?

Jika wajib, maka tercelalah orang - orang tidak wudhu setelah makan, minum kopi dan lainnya yang membatalkan wudhu dan tidak wudhu setelahnya.

Misalnya : jika seseorang sudah makan dan tidak wudhu maka dosalah dia. Maka wajib Wudhu itu ada tempatnya.


Sebelum itu anda harus mengetahui Anggota Wudhu yang Wajib di basuh. Jika anda mengerjakan anggota wajib saja maka sah juga Wudhu, namun tidak ada pahala sunnat.

Anggota Wajib Wudhu

1. Membasuh Muka 
2. Membasuh Telapak Tangan sampai ujung Siku 
3. Membasuh sebagai Kepala pada Rambut
4. Membasuh kaki sampai ke atas Tumit
5. Tertib

Tata Cara Wudhu dengan Benar beserta Sunnat

1. Membasuh kedua tangan sampai ke sela-sela jari.

2. Berkumur - kumur sampai bersih dan memasukkan air kedalam rongga hidung.

3. Membasuh muka sampai rata (Wajib).

4. Membasuh Telapak Tangan sampai ujung Siku  (Wajib).

5. Membasuh sebagai Kepala pada Rambut.

6. Membasuh telinga sampai bersih.

7. Membasuh kaki sampai ke atas Tumit

8. Tertib


Dan begitulah yang harus anda ketahui tentang wudhu semoga artikel ini bermanfaat dan terima kasih sudah berkunjung ke blog seni art aja. Jika bermanfaat silahkan di bagikan artikel ini.