Dengan beredarnya pasar Black Market smartphone atau bisa disebut dengan BM pada ada zaman sekarang ini. Smartphone yang tidak terdaftar pada database negara Indonesia bisa dikatakan berbahaya. Dikarenakan tidak ada izin distribusi.
Untuk mengetahui apakah HP smartphone yang Anda gunakan itu BM atau tidak silakan cek seperti tutorial di bawah ini.
Cara Cek Nomor IMEI Hp pada Situs Resmi
- Untuk mengecek nomor tersebut Anda tentunya harus melihat dulu IMEI smartphone yang anda miliki.
- Untuk melihat IMEI bisa anda pergi ke pengaturan dan cari tentang ponsel seperti pada gambar dibawah ini. Atau memakai dial pad *#06#
- Setelah itu langsung tanda cek pada situs resmi tersebut dan bisa klik di sini menuju Link (https://imei.kemenperin.go.id/)
- Setelah itu masukkan IMEI ke dalam kolom Cek IMEI
- Jika terdaftar akan keluar gambar seperti ini
- Dan jika tidak terdaftar, maka akan keluar gambar seperti dibawah ini.
- Selesai.