Bahaya Memakai Aplikasi Penghasil Pulsa Gratis

Bahaya Memakai Aplikasi Penghasil Pulsa Gratis. Dari kebanyakan aplikasi Android penghasil pulsa gratis, Ternyata dianggap membahayakan nomor HP anda sendiri. Untuk memahami masalah tersebut silahkan simak artikel ini dan baca sampai habis.

Bahaya Memakai Aplikasi Penghasil Pulsa Gratis

Bahaya Memakai Aplikasi Penghasil Pulsa Gratis

Bisa menyebabkan penjualan nomor telepon ke pihak lain, seperti yang terjadi sekarang ini, yaitu mendapatkan SMS spam kedalam nomor telepon yang mendaftar di aplikasi penghasil pulsa gratis. Namun dibalik itu ada juga yang tidak berbahaya, akan tetapi sedikit sekali yang yang tidak memakai kecurangan dalam hal ini.

Untuk bukti bahwa setelah mendaftar aplikasi dan beberapa minggu kemudian masuk SMS spam ataupun SMS penipuan ke dalam nomor HP anda. Hal ini sangatlah mengganggu dan juga SMS spam tersebut masuk setiap hari ke dalam HP nomor yang anda miliki.

Bahaya Memakai Aplikasi Penghasil Pulsa Gratis


Untuk itu haruslah selalu waspada Ketika mendaftar ataupun menginstal aplikasi yang berbau gratisan dan lainnya yang dianggap memudahkan tanpa harus berusaha.